Pantai Pangandaran Berlakukan Ganjil Genap

infopriangan.com, BERITA PANGANDARAN. Polres Ciamis Polda Jabar mencoba memberlakukan ganjil genap di kawasan objek wisata pantai Pangandaran. Jumat, (17/09/2021).

Upaya ini guna mengantisipasi terjadinya lonjakan pengunjung yang mengakibatkan kerumunan di satu tempat.

IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094

Kapolres Ciamis AKBP Wahyu Broto Narsono Adhi mengatakan, untuk mengurai kepadatan pengunjung pihaknya memberlakukan sistem ganjil genap khusus di kawasan objek wisata pantai Pangandaran.

“Misal kendaraan pengunjung yang nomor plat ganjil kita arahkan ke pantai barat dan timur, yang genap kita arahkan ke kampung turis, atau sebaliknya kita rubah secara berkala,” ungkap Kapolres.

BACA JUGA: Pantai Madasari dan Batukaras Ditutup Sementara

Berdasarkan pengalaman sebelumnya, pengunjung lebih terkonsentarasi di pantai barat Pangandaran.

BACA JUGA: PHRI Dukung Vaksinasi Pelaku Usaha Wisata

Kapolres menambahkan, sistem ganjil genap diberlakukan mulai hari Jumat siang sampai dengan Minggu siang. (Iwan Mulyadi/IP)

Bagikan dengan :
IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094
previous arrow
next arrow

Tinggalkan Balasan

error: Konten terlindungi. Anda tidak diizinkan untuk menyalin berita infopriangan