Panwaslucam Cisompet Kawal Kedatangan Logistik Pemilu

infopriangan.com, BERITA GARUT.
Ketua Panwaslu Kecamatan Cisompet saksikan dan awasi kedatangan logistik pemilu yang tiba di Cisompet. Senin, 30/01/2024, sekitar pukul 01.00 WIB.

Ketua Panwaslucam Cisompet D’Anda Sukanda S.Pd.I mengatakan, logistik tersebut berupa kotak suara untuk Dewan Perwakilan Daerah ( DPD) sebanyak 181 buah sesuai dengan jumlah TPS yang ada di Kecamatan Cisompet.

IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094

Logistik berupa kotak suara untuk DPD tersebut diserahkan oleh pihak KPU Garut yang diwakili oleh Yosep Setiabudi dan diterima oleh Ketua PPK Cisompet Oin Rosihin.

BACA JUGA: Wisata Alam di Singajaya Garut Bikin Mata Pengunjung Sejuk

Selain disaksikan oleh  jajaran Panwascam, serah terima logistik tersebut disaksikan oleh Camat kecamatan Cisompet Fahmi Prayoga, unsur Kepolisian Polsek Cisompet, dan unsur Koramil Cisompet.

Logistik pemilu tersebut saat ini disimpan di GOR PGRI Cabang Cisompet dengan pengamanan pihak berwenang setempat. (Liklik Sumpena/IP)

Bagikan dengan :
IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094
previous arrow
next arrow

Tinggalkan Balasan

error: Konten terlindungi. Anda tidak diizinkan untuk menyalin berita infopriangan