Pembagian BPNT di Pantau Kapolsek Kawalu

infopriangan.com, BERITA TASIKMALAYA.  Kapolsek Kawalu, melaksanakan pantauan pendistibusian BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai), dari Dinas Sosial reguler, bertempat di E Warong Motekar Jaya , Ngamplang, Rt 03, Rw 13, Kelurahan Karsamenak, Kecamatan Kawalu, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.

Kapolsek Kawalu, Kompol Sunaryono mengatakan,  bantuan ini ditujukan bagi masyarakat kurang mampu, dengan mengantisipasi antrian, serta pengecekan kwalitas barang yang disalurkan diantaranya Beras, telur, daging ayam, dan buah pir. Minggu, 15/11/20).

IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094

“Kita harus monitor dan melakukan pengamanan guna mencegah terjadinya penyimpangan dan keributan di masyarakat, apalagi dalam kondisi sekarang ini masa pandemi Covid 19, sehingga kehadiran Polisi sangat dibutuhkan,” ujarnya.

Selain memantau Petugas juga memberikan imbauan pada warga tentang Protokol Kesehatan dan 3M, guna mencegah penyebaran Virus Covid 19, di wilayah hukum Polsek Kawalu.

“Kegiatan pembagian Bansos BPNT Reguler dilaksanakan Secara kolektip, untuk menghindari perkumpulan orang banyak dalam rangka mencegah penyebaran virus corona Covid-19,” pungkasnya. (Aa Fauzy/IP)

Bagikan dengan :
IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094
IMG-20240923-WA0094
previous arrow
next arrow

Tinggalkan Balasan

error: Konten terlindungi. Anda tidak diizinkan untuk menyalin berita infopriangan